Kamis, 31 Oktober 2013

Wawasan SD Tanah Tingal

  • Menghargai potensi yang dimiliki oleh masing-masing siswa
  • Menghargai perbedaan, artinya semua siswa mempunyai hak dan kewajiban yang sama. Perbedaan suku bangsa, agama, keturunan, kecerdasan, kondisi fisik, dan lain-lain harus dijadikan perekat persaudaraan.
  • Menghargai budaya nasional dan menyerap budaya luar dengan bijaksana
  • Menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat internasional
  • Membangun masyarakat yang senang belajar
  • Peduli terhadap pelestarian lingkungan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar